Tag: dalam

  • Tanam 500 Pohon Produktif di Bone, Gubernur Sulsel Ajak Warga Lindungi Bumi

    Tanam 500 Pohon Produktif di Bone, Gubernur Sulsel Ajak Warga Lindungi Bumi

    Merdeka.com – Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman mendorong masyarakat untuk bergerak dalam aktif dalam gerakan penanaman pohon. Hal itu diungkapkan oleh Gubernur Andi Sudirman Sulaiman pada kegiatan penanaman pohon di sekitar Embung Pallae di Kecamatan Ponre, Kabupaten Bone, Selasa (4/7). Penanaman ini dilaksanakan oleh Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Cenrana pada Dinas Lingkungan Hidup dan…

  • Pemkot Cilegon Sabet Terbaik ke 3 di Grand Design Pembangunan Kependudukan Award

    Pemkot Cilegon Sabet Terbaik ke 3 di Grand Design Pembangunan Kependudukan Award

    Merdeka.com – Pemkot Cilegon mendapatkan penghargaan Grand Design Pembangunan Kependudukan Award tingkat nasional dari Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) RI. Penghargaan itu bersamaan dengan peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) di Palembang, Selasa (4/7/2023). Dalam ajang ini terdapat 10 kabupaten dan kota yang masuk nominasi 10 besar. Ke-10 kabupaten kota tersebut yakni Kabupaten Sleman,…

  • Perputaran Ekonomi FIFA Match Day Indonesia vs Argentina Diproyeksi Tembus Rp500 M

    Perputaran Ekonomi FIFA Match Day Indonesia vs Argentina Diproyeksi Tembus Rp500 M

    Merdeka.com – Juara Piala Dunia 2022, Argentina akan menyambangi Indonesia untuk menjalani FIFA Matchday melawan Tim Nasional (Timnas) sepak bola Indonesia pada 19 Juni 2022 mendatang di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta. Pertandingan yang menghadirkan Lionel Messi cs tersebut diproyeksikan dapat mendulang perputaran uang sebesar Rp500 miliar. Dampak dari seluruh kegiatan menuju pertandingan FIFA…

  • Tips Buat Konten Visual Menarik dalam BincangShopee 6.6 Mega Elektronik Sale

    Tips Buat Konten Visual Menarik dalam BincangShopee 6.6 Mega Elektronik Sale

    Merdeka.com – Konten visual menjadi kunci dalam efektivitas pemasaran masa kini. Pada dasarnya, otak manusia dapat memproses gambar lebih cepat dibandingkan dengan sebuah teks, hal ini lah yang menjadikan konten visual sebagai medium yang saat ini sering diandalkan untuk strategi bisnis, baik kreativitas materi untuk sosial media hingga berbagi informasi penting. Fungsi visualisasi pada sebuah…

  • Kemendag Gelar Bazar Murah di Palmerah, Sediakan MinyaKita Hingga Gula

    Kemendag Gelar Bazar Murah di Palmerah, Sediakan MinyaKita Hingga Gula

    Merdeka.com – Kementerian Perdagangan kembali menggelar bazar murah dalam rangka menjaga stabilitas harga dan ketersediaan barang kebutuhan pokok pada periode Hari Besar Keagamaan Nasional (HKBN) bulan Ramadhan dan Idul Fitri 2023. Bazar kali ini digelar di Rumah Susun (Rusun) KS Tubun, Palmerah, Jakarta, Kamis (6/4). Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan (Zulhas) mengatakan hadirnya bazar tersebut merupakan…

  • Ingat, Ini Syarat Terbaru Jual Beli MinyaKita dan Minyak Goreng Curah

    Ingat, Ini Syarat Terbaru Jual Beli MinyaKita dan Minyak Goreng Curah

    Merdeka.com – Kementerian Perdagangan merilis aturan baru mengenai tata cara jual dan beli minyak goreng, guna memastikan ketersediaan dan stabilitas harga minyak goreng rakyat. Ini tercantum dalam Surat Edaran Nomor 03 Tahun 2023 tentang Pedoman Penjualan Minyak Goreng Rakyat. Plt Dirjen Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Kasan menjelaskan, Harga Eceran Tertinggi (HET) minyak goreng kemasan…

  • VIDEO: Cerita Pengalaman Irfan Tak Patuhi Perintah Atasan Dipukuli Hingga Tak Berdaya

    VIDEO: Cerita Pengalaman Irfan Tak Patuhi Perintah Atasan Dipukuli Hingga Tak Berdaya

    Merdeka.com – Irfan Widyanto menyampaikan nota pembelaan dalam persidangan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jumat (3/2). Irfan merupakan terdakwa kasus perintangan pernyidikan atau obstruction of justice kasus pembunuhan Nofriansyah Yoshua Hutabarat atau Brigadir J. Dalam sidang, Irfan mengatakan tidak berani membantah perintah atasan. Kuasa hukum menambahkan, Irfan pernah mendapat hukuman dipukuli hingga terkapar di pinggir…